Roy Marten Divonis Tiga Tahun Penjara
Surabaya – Aktor era 1970-an Roy Marten alias Roy Wicaksono (56), Jumat, akhirnya divonis majelis hakim di Pengadilan Negeri (PN) Surabaya dengan pidana tiga tahun penjara dan denda Rp10 juta dengan subsider tiga bulan kurungan.
Lanjut…